Visi dan Misi
VISI :
Layanan Pembayaran Nasional Terlengkap
Pembelian Voucher Elektronik Terpercaya
Kiriman Uang bagi TKI di luar negri
Media Iklan & Program Reward
MISI :
Membangun Usaha bersama Mitra dengan modal kecil pendapatan besar
Memberikan kepastian dan kenyamanan bertransaksi
ArthaKU dibangun untuk membuka lapangan usaha mandiri bagi masyarakat umum.
Dengan modal kecil dan sedikit pengetahuan tentang komputer agen telah bisa
memulai usaha Resmi dan Pasti dengan menjadi agen ArthaKU.
ArthaKU dikembangkan khusus untuk transaksi-transaksi elektronik yang sudah
menjadi kebutuhan pokok masyarakat Indonesia saat ini
ArthaKU memberikan solusi murah dan efisien kepada masyarakat dalam
melakukan pembayaran seperti :
• Pembayaran Listrik, Telepon.
• Pembayaran Cicilan Motor, Kartu Kredit dan Kredit Tanpa Agunan
• Pembayaran Premi Asuransi
• Pembelian Token / Pulsa Listrik
• Pembelian isi ulang pulsa HP
• Bahkan bisa melakukan kiriman uang
o Menerima Kiriman Uang dari Luar Negri
o Menerima Kiriman Uang dari Dalam Negri
o Mengirim uang ke Luar Negri tunai & ke Rekening Bank.
o Mengirim uang ke Dalam Negri tunai & ke Rekening semua Bank di
Indonesia
ArthaKU akan terus dikembangkan untuk memperkaya produk-produk lain yang dibutuhkan mayarakat pada umumnya dan bisayang bisa dilayani oleh Agen.
Bagi anda yang ingin mengembangkan bisnis dengan mudah dan cepat menghasilkan uang silahkan daftarkan diri untuk menjadi Koordinator Wilayah anda.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar